Wisata Jakarta ke Kampoeng Cina
Wisata Jakarta ke Kampoeng Cina – Jakarta memang menjadi destinasi dalam segala hal, seperti pemerintahan, ekonomi dan masih banyak yang lainnya. Namun tidak hanya itu saja, Jakarta juga menjadi destinasi wisata dimana Jakarta menawarkan banyak destinasi wisata yang menarik dan keren, mulai dari wisata alam, wisata budaya, wisata pendidikan dan masih banyak yang lainnya.
Banyaknya objek wisata yang bisa dikunjungi ketika berada di Jakarta tersebut tentunya akan memudahkan anda dalam memilih mana yang sesuai dengan keinginan anda. disisi lain, hal tersebut mungkin juga akan membuat anda bingung untuk mengunjungi tempat wisata yang mana. Jika memang anda masih bingung, anda ingin berkunjung ke mana, maka anda bisa mengunjungi Kampeng wisata yang mana di dalamnya ada beberapa kampoeng dan salah satunya ialah Kampoeng Cina.
Wisata Jakarta untuk Liburan Anda
Jika anda pernah pergi ke Singapura, tentu anda sudah pernah mengunjungi China Town. Ya, wilayah tersebut merupakan salah satu kota yang menawarkan konsep kampong layaknya anda sedang berada di Cina. Dan hal itu juga ada di Indonesia, khususnya di Kampoeng cina yang mana menawarkan konsep wisata dengan nuansa neger Tionghoa tersebut.
Kampoeng Cina ini merupakan salah satu bagian dari kampong wisata yang mana selain kampoeng cina juga terdapat Kampoeng Jepang, Kampoeng Amerika dan Kampoeng Indoenesia yang juga tidak ketinggalan. Memang diantara ketiga tempat kampoeng tersebut, kampong china menjadi salah satu kampoeng yang paling banyak diminati oleh para pengujung. Di tempat wisata tersebut, anda akan disuguhi dengan berbagai macam bangunan dengan konsep arsitektur cina yang membuat anda seolah-olah anda berada di negeri tirai bamboo tersebut.
Pada momen-momen tertentu, kampoeng cina ini juga digunakan untuk berbagai acara dan kegiatan, terutama untuk hari-hari yang berkaitan dengan cina, seperti Imlek dan yang lain biasanya anda akan menemukan pertunjukkan Barongsai yang pertunjukkan kepada pengunjung objek wisata tersebut. tidak hanya itu saja, objek wisata ini juga sering digunakan untuk kegiatan bazaar, kegiatan amal dan masih banyak yang lainnya.
Tentunya ada banyak hal yang bisa anda lakukan ketika anda berkunjung ke objek wisata satu ini, apakah hanya sekedar berjalan-jalan, melihat-lihat bangunan yang eksotif atau anda ingin mengabadikan gambar dengan background bangunan cina.
Wisata Jakarta ke Kampoeng Cina bersama Obet Rent Car
Jika anda tertarik untuk mengunjungi tempat wisata di Jakarta, tidak perlu bingung, kami, Obet Rent Car siap membantu anda dalam mengatur dan menyiapkan perjalanan wisata anda di Jakarta.
Kami merupakan jasa rental mobil murah Jakarta yang siap memberikan kemudahan kepada anda untuk berwisata di Jakarta dan sekitarnya. Pelayanan menjadi hal nomor satu yang kami utamakan dan tentunya kami juga memberikan harga yang terjangkau.
Liburan di Jakarta? Ingat Obet Rent Car. Ayo! Tunggu apa lagi, segera hubungi kami dan rencakanan perjalanan wisata anda ke Jakarta. Kami akan memberikan penawaran menarik dengan harga yang terjangkau kepada anda. anda juga merencanakan paket wisata sendiri yang disesuaikan dengan waktu serta budget yang anda miliki. Wujudkan liburan menarik dan seru bersama kami. kami tunggu booking-an anda.